Sosial Budaya

Menjelang Pilkades, Warga Desa Suwidak Nanggap Kuda Kepang

Selain melakukan pelayanan kepada warga masyarakat, tugas Kepala Desa (Kades) adalah mendampingi masyarakat jika di wilayahnya ada kegiatan. Seperti yang dilakukan kades suwidak kecamatan wanayasa calon petahana Rip Santosa.

Banjarnegara, jateng.garudacitizen.com – Saat warga masyarakat Dukuh Suwidak Kadus satu menggelar hiburan kesenian tradisional kuda kepang dan juga dalam rangka halal bi halal, Kades Santosa mendampingi warga masyarakat selama pertunjukan, Rabu malam (12/06/2019).

Dalam sambutannya Kades menjelaskan, “Kehadirannya ditengah-tengah masyarakat untuk memastikan situasi aman dan kondusif selama pertunjukan, karena sebulan lagi kita mau melaksanakan pilkades serentak di banjarnegara, “ujarnya.

Lanjut Kades, “Jangan ada gesekan dari pihak-pihak tertentu, walaupun berbeda-beda akan tetapi kita tetap satu jua, “tegasnya.

Kades Santosa terlihat membaur bersama warga masyarakat. Paguyuban Kuda kepang satria muda yang digelar hingga dini hari berlangsung dengan aman dan kondusif. (Ard)

Related posts

Gelar Budaya, Bawaslu Sosialisasi Persiapan Pilkada Kota Pekalongan

Hadi Lempe

Aksi Simpati, Dandim Pekalongan Bagikan Bingkisan Kepada Para Pemudik

Hadi Lempe

Forum Anak Sebagai Pelapor dan Pelopor

Hadi Lempe

Dieng Culture Festival 2019 : Pagelaran Seni Kethoprak Lestarikan Budaya Jawa

Hadi Lempe

√ Tungguk Tembakau, Festival Panen Warisan Nenek Moyang Di Lereng Merbabu

Dedi Ariko

Kodim Pekalongan Salurkan Bantuan Renovasi Masjid An Nuur

Hadi Lempe

Leave a Comment